Kondisi banjir di Ujung Bori, RW 8, Antang Blok 8, Makassar, Sulawesi Selatan, semakin memprihatinkan.
Ketinggian air sudah mencapai atap rumah warga, memaksa banyak keluarga mengungsi ke tempat yang lebih aman.
Kondisi terkini:
- Puluhan rumah tenggelam.
- Warga mengungsi ke masjid dan tempat darurat terdekat.
- Bantuan logistik masih sangat dibutuhkan.
Tim evakuasi gabungan terus berupaya menyelamatkan warga yang terjebak. BPBD Makassar menghimbau agar warga tetap waspada dan memprioritaskan keselamatan.
Pantau terus perkembangan terbaru dan saling bahu-membahu membantu warga terdampak.
#BanjirMakassar #Antang #SulselUpdate #KabarSulsel #BeritaTerkini #Sulseltimes #BanjirMakassar #MakassarBanjir #BanjirAntang